0
Memperingati Hari Kemerdekaan RI ke 71 MTs N 42 Jakarta


Upacara Hari Kemerdekaan RI ke 71 di ikuti oleh Siswa/Siswi , Guru dan Karyawan MTs Negeri 42 Jakarta dengan tertib dan rapi. Ombi Bali,S.Pd Sebagai Pembina upacara mengutarakan bahwa negara kita sudah merdeka selama 71 tahun, marilah kita isi kemerdekaan ini dengan meningkatkan rasa Nasionalisme kita terhadap Bangsa. Bagi Siswa/siswi di himbau untuk meningkatkan minat belajarnya sebagai bentuk rasa bersyukur bahwa negara kita sudah merdeka. Beliau juga mengatakan bahwa saat ini negara kita belum sepenuhnya merdeka, lantara bentuk penjajajahan masih berlangsung yaitu melalui media seperti TV yang menayangkan sinetron dan iklan- iklan yang tidak mendidik, serta media lainnya seperti media sosial yang membuat kita terpengaruh oleh hal yang negatif. Maka Dari itu beliau mengatakan bahwa menjadi generasi penerus bangsa harus pandai memilih dan memfilter segala informasi. 
Ombi Bali ,S.Pd 


Posting Komentar

 
Top